Torang ada!

MAWALE MOVEMENT adalah sebuah gerakan kesadaran identitas dan budaya. Diproklamirkan oleh sebarisan pegiat seni-budaya beberapa tahun silam, dan saat ini telah diadopsi sebagai sebuah SEMANGAT PERJUANGAN BUDAYA oleh jaringan seniman-sastrawan-budayawan muda Utara Celebes, di bibir Pasifik.

Senin, 29 Juni 2009

Pelatihan Teater - Perkemahan Remaja GMIM Rayon Minahasa

Mawale Movement memberikan pelatihan teater pada Perkemahan Remaja GMIM Rayon Minahasa yang berlangsung akhir bulan Juni 2009. Materi berupa sejarah teater, keaktoran, tata artistik, penyutradaraan, penulisan naskah serta kepekaan budaya.

Diharapkan akan bermunculan kader-kader kesenian muda yang selain memiliki kemampuan berkesenian -juga memiliki kemampuan intelektual.













































0 komentar: