Torang ada!

MAWALE MOVEMENT adalah sebuah gerakan kesadaran identitas dan budaya. Diproklamirkan oleh sebarisan pegiat seni-budaya beberapa tahun silam, dan saat ini telah diadopsi sebagai sebuah SEMANGAT PERJUANGAN BUDAYA oleh jaringan seniman-sastrawan-budayawan muda Utara Celebes, di bibir Pasifik.

Senin, 29 Juni 2009

Mawale Movement di Radio & TV

Mawale Movement menjalin sindikasi media dengan berbagai media di Sulut. Tulisan-tulisan kebudayaan karya person-person Mawale Movement dimuat secara kontinyu di beberapa media cetak.

Hubungan juga dijalin dengan radio dan televisi, seperti terlihat pada foto-foto ini. Mawale Movement mendapatkan ruang tetap untuk mendiskusikan kebudayaan dalam konteks kreasi kekinian di Radio Sion Tomohon pada setiap Jumat jam 08:00 pagi dengan acara "Bacirita" yang tampil live interaktif.

Pacivic TV Manado serta TV 5 D Tomohon juga memberikan ruang sekali sebulan untuk Mawale Movement.

















0 komentar: